Logo

Penerbit yang memiliki standar mutu buku/jurnal/buletin sesuai dengan peraturan perundang-undangan tentang standar kaidah penerbitan dengan Sertifikat Standar : 22032300188390013

Cover Buku


Social Engineering

  Penulis  : 
 
  • I Ketut Dana Yasa, ST.
  Editor  : 
 
  • Putu Gde Sukarata
  • I Gede Suputra Widharma
 Kategori : Buku Referensi
 Bidang Ilmu  : Sosial Humaniora
 ISBN : 978-623-97372-3-8
 Ukuran : 21cm x 29cm
 Halaman : 274
 Ketersediaan : 50
 Tahun : Februari 2023
W3.CSS

Informasi Tambahan

Social Engineering erat kaitanya dengan proses penipuan dan pencurian data. Hal ini karena tujuan dari pada Social Engineering ini adalah untuk mendapatkan data dan informasi dari korbanya. Social Engineering juga tidak lepas dari pengaruh perkembangan teknologi. Hal ini dikarenakan proses peretasan data dan informasi yang dilakukan lebih banyak terjadi pada mereka yang setiap hari menggunakan komputer atau menggunakan smartphone. Tujuan utamanya memang tidak selalu tentang uang yang Anda miliki di rekening Anda. Akan tetapi data dan informasi pribadi atau milik perusahaan Anda bekerja merupakan tujuan yang lebih besar dari pelaku peretasan dengan menggunakan teknik Social Engineering ini.